Rabu, 01 Januari 2020
Blogging
Cara Merawat HP Agar Lebih Awet
Cara Merawat HP Agar Lebih Awet - Hallo sahabat Berita Mantap, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Merawat HP Agar Lebih Awet, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Blogging, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : Cara Merawat HP Agar Lebih Awet
link : Cara Merawat HP Agar Lebih Awet
Cara Merawat HP Agar Lebih Awet
Jaman sekarang ini smartphone merupakan barang yang sangat penting selain menjadi alat komunikasi menjadi sebuah kebutuhan yang pastinya jangan sampia rusak. Jangan sampai kita mengabaikan perawatan smartphone kita meskipun kita pakai setiap hari. Kebutuhan data seperti dokumen, foto, email, fitur chat, transaksi jual beli, dll akan selalu tersimpan di dalam smartphone kita, bisa kita bayangkan bagaimana susahnya jika kita mau mengirimkan file tanpa melalui smartphone.
Perkembangan smartphone sangat cepat saat ini begitu juga teknologi yang di bawanya dari fitur hardware maupun software. Bagaimana perawatan smartphone yang kita pakai sehari hari menjadi awet untuk menunjang kebutuhan aktifitas kita sehari hari, berikut ini tips yang bisa anda coba.
1. Casing
Gunakanlah casing untuk mencegah smartphone dari goresan benda, sehingga akan membuat kondisinya menjadi mulus, casing ini memiliki varisi sendiri bisa anda sesuaikan dengan gaya kebutuhan anda agar semakin terlihat elegan. Banyak sekali jenis jenis casing diantaranya Hardcase, Softcase, Folio Case, Flip Cover, Waterproof Case, Pouch Case.
2. Gunakan Pelindung Layar
Peindung layar sangat penting untuk mencegah layar dari goresan benda tajam, minyak maupun air, banyak sekali jenis pelindung layar saat ini sesuaikan dengan kebutuhan anda seperti clear, dark, anti glare, anti spay, tempered glass dll anda bisa memilih mana yang sesuai.
3. Jangan Biarkan Smartphone Overhead
Bermain game yang terlalu lama akan membuat smartphone menjadi panas karena dipkasakan bekerja terus menerus dengan beban yang berat, gunakan smartphone dengan bijak matikan aplikasi yang sedang tidak di pakai dari background.
4. Hindari Menaruh Smartphone di Permukaan Panas
Menaruh smartphone pada dasboard mobil yang terkena paparan cahaya matahari akan merusak smartphone seperti baterai yang cepat kembung.
5. Baterai
Baterai harus di perhatikan dengan seksama dan wajib untuk di jaga, baterai berfungsi memasok daya listrik yang di perlukan oleh smartphone, isilah daya baterai dengan presentase 15 % dan melepas charger jika baterai telah terisi penuh. Melakukan charger saat smartphone di pakai sebaiknya di hindari karena membuat baterai menjadi tidak awet.
6. Kamera
Menjaga kamera agar tetap awet juga perlu di perhatikan, sebaiknya bersihkan camera agar tidak terkena debu sehingga akan membuat hasil foto menjadi tidak sempurna, gunakanlah casing yang jua menutup kamera.
7. Software
Saat mengundug software untuk di install sebaiknya sesuaikan denganspesifikasi smartphone yang anda miliki, spesifikasi software yang tidak sesuai akan mempengaruhi kinerja smartphone. Misalnya install game yang berat dengan spesifikasi hardware yang tidak mendukung.
8. Gunakan Wallpaper Statis
Menggunakan live walpaper memang menjadikan smartphone menjadi lebih menarik tapi membuat baterai menjadi cepat habis.
9. Speaker
Speaker penting selain untuk komunikasi bisa kita gunakan untuk mendengarkan mp3 ataupun video, agar speaker lebih awet jangan taruh smartphone dekat dengan medan magnet.
10. Update Aplikasi hanya Via WiFi
Saat terhubung dengan WiFi smartphone akan terkunci pada jaringan, dan biasanya akan melakukan update sofware seperti OS. Untuk update aplikasi sebaiknya menggunakan jaringan WiFi disamping akan menghemat kuota pemakain baterai akan lebih awet.
Setelah membaca tutorial di atas adakah yang anda lakukan sebelumnya, jika iya silahkan anda share pengalaman anda agar bermanfaat bagi orang lain. Semakin anda rajin merawat smartphone tentu saja masa pakainya akan menjadi lebih panjang sehingga anda tidak akan terburu buru beli HP baru.
Demikianlah Artikel Cara Merawat HP Agar Lebih Awet
Sekianlah artikel Cara Merawat HP Agar Lebih Awet kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Cara Merawat HP Agar Lebih Awet dengan alamat link https://tribun-mantapsss.blogspot.com/2020/01/cara-merawat-hp-agar-lebih-awet.html
Baca Berita Tentang Tutorial, Blogging, SEO, dll. hanya di MELONNT VULN
0 Response to "Cara Merawat HP Agar Lebih Awet"
Posting Komentar